Selain segar saat dikonsumsi, ternyata es batu juga dapat mengencangkan
kulit wajah anda. es batu juga dapat berfungsi sebagai penutup pori-pori
yang membuka. Tidak perlu membayar mahal untuk mendapatkan wajah lembut
dan cantik. Hanya dengan es batu seharga 500 rupiah dapat menjaga
kelembutan wajah anda dengan sempurna. Namun proses ini harus dilakukan
secara efisien. Jika belum mengetahui manfaat es batu untuk wajah
berikut kami berikan referesninya untuk anda:

- Jika anda sedang mengalami kesedihan berlebih hingga mengeluarkan
air mata dan memberikan efek bengkak pada area mata anda, anda dapat
menggunakan es batu. Cara yang harus anda lakukan adalah kompres mata
anda ddengan menggunakan es batu, mata yang bengkak akan segera kempes.
Dan mata panda juga dapat dihilangkan dengan menggunakan es batu.
- Jika anda memiliki bulu-bulu halus disekitar wajah dan merasa risih
dengan pertumbuhan bulu tersebut. anda dapat menggunakan es batu untuk
menghilangkan semua akar-akar kecil pada area wajah anda.
- Jerawat berlebih pada area wajah akan membuat wajah anda terlihat
kurang menarik. Untuk dapat menghilangkan pembengkakan pada jerawat dan
minyak berlebih anda dapat menggunakan es batu sebagai penyeimbang kadar
minyak berlebih dan mengempiskan bahkan menghilangkan jerawat anda.
- Jika anda ingin memiliki wajah kencang dan lembut anda dapat
menggunakan es batu pada area wajah anda. dan untuk mendapatkan hasil
maksimal anda dapat melakukannnya 3 kali dalam seminggu.
Itulah beberapa
tips dan manfaat es batu untuk kecantikan wajah
anda. untuk mendapatkan hasil terbaik, anda dapat melakukan aktivitas
tersebut secara efektif ketika berada di rumah. Atau menghisi waktu
kosong anda untuk merawat wajah.