Jumat, 18 Juli 2014

Faktor risiko radang tenggorokan


Meskipun seseorang dapat mengalami sakit tenggorokan, beberapa faktor risiko mambuat anda lebih mungkin mengalami sakit tenggorokan. Faktor tersebut adalah :

• Usia
Anak dan remaja paling banyak mengalami sakit tenggorokan. Anak-anak palinh umum mengalami masalah tenggorokan terkait dengan infeksi bakteri.

• Menjadi perokok aktif maupun perokok pasif
Asap tembakau, mengandung ratusan racun yang dapat mengiritasi lapisan tenggorokan.

• Alergi
Jika anda memiliki alergi yang musiman pada debu, jamur atau bulu binatang yang lebih mudah terkena tenggorokan sakit daripada orang yang tidak memilkinya.

• Terkena iritan kimia
Partikel yang melayang-layang di udara dari asap pembakaran seperti hal nya kimia rumah lain.

• Infeksi sinus kronis attau rutin
Pembasahan di hidung atau atau infeksi sinus dapat menyebabkan iritasi tenggorokan.

• Tinggal atau bekerja secara berdekatan
Infeksi dan bakteri dapat menyebar di tempat orang berkumpul.

• Rendahnya kebersihan
Mencuci tangan anda secara hati-hati dan sering adalah jalan terbaik untuk mencegah banyak infeksi virus dan jamur.

• Sistem imun yang rendah
Anda lebih rentan terinfeksi virus jika ketahanan tubuh anda rendah.
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mengunjungi artikel kami,semoga bermanfaat dan Bila ingin komentar silahkan komentar dengan sopan,.