Rabu, 16 Juli 2014

Penyakit Kanker Otak dan Penyebabnya

Penyakit kanker sebetulnya dapat dicegah, salah satunya adalah dengan mengetahui penyakit dan penybabnya. Mengetahui penyakit kanker otak dan penyebabnya merupakan salah satu cara untuk mencegah resiko terserangnya penyakit tersebut.



 Kanker otak itu sendiri merupakan kanker yang terjadi karena adanya sel kanker yang tumbuh pada jaringan otak.Penyakit ini merupakan salah satu penyakit yang mematikan karena penyakit ini mampu melumpuhkan saraf otak.

Penyakit kanker bisa menyerang siapa saja tanpa mengenal usia dan status sosial. Jadi setiap orang perlu berhati-hati agar tidak terkena penyakit kanker tersebut. Salah satu caranya yaitu dengan mengetahui penyebab penyakitnya.

 Ada beberapa hal yang memicu munculnya penyakit kanker otak dan penyebabnyamuncul penyakit tersebut adalah sebagai berikut: penyakit kanker otakPenyakit Kanker Otak dan Penyebabnya

1. Faktor genetik Salah satu penyebab munculnya penyakit kanker otak adalah faktor genetis, yang mana jika ada salah satu anggotak keluarga Anda memiliki riwayat kesehatan sebagai penderita kanker otak, maka Anda dan anggota keluarga yang lain memiliki resiko terkenan penyakit kanker otak.

2. Benturan Adanya trauma pada kepala akibat kecelakaan atau benturan hebat yang terjadi di kepala. Trauma tersebut dapat memicu pertumbuhan sel yang abnormal pada otak dan kemudian akan berkembang menjadi kanker otak.

3. Radiasi benda elektronik Radiasi tinggi dari dari benda elektronik, salah satunya ponsel. Aliran sinyal ponsel dengan level tertentu dapat menimbulkan pertumbuhan sel abnormal pada otak. Sebaiknya Anda mematikan ponsel Anda ketika Anda tidur atau mengganti mode ponsel ke mode terbang.

4. Makanan Makanan yang mengandung zat karsinogenik yang terdapat pada makanan yang diawetkan dan diasinkan dapat memicu pertumbuhan sel abnormal pada otak. Selain itu, Makanan berlemak dan berprotein tinggi juga dapat memicu munculnya sel abnormal pada otak yang kemudian akan berkembang menjadi kanker. Pola makan yang bergizi dan seimbang dapat mencegah pertumbuhan sel abnormal pada otak.

Mengetahui penyakit kanker otak dan penyebabnyabisa membantu Anda dan keluarga Anda agar terhindar dari resiko terkena penyakit tersebut. Kesehatan merupakan hal yang mahal, maka dari itu kita perlu menjaga kesehatan dengan baik. Pola hidup yang sehat, menu makanan yang bergizi dan seimbang, olahraga teratur dan rajin cek kesehatan ke dokter merupakan salah satu cara agar terhindar dari penyakit mematikan tersebut.
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mengunjungi artikel kami,semoga bermanfaat dan Bila ingin komentar silahkan komentar dengan sopan,.